Masih Seputar Visual Basic tentunya, kesempatan kali ini saya coba mempergunakan untuk ngebahas Masalah Folder yaitu Cara Membuat dan Menghapus Folder dengan VB dan ini juga merupakan salah satu request dari sahabat yang melayangkannya lewat email. Saya rasa hal ini pun sangat penting dalam membangun sebuat Aplikasi.
Langsung aja kita kepokok pembahasan bagaimana dengan pembuatan Coding nya, nah bagi...
Wednesday, December 7, 2016
Contoh Encrypt dan Decrypt Teks dengan Visual Basic 6.0

Tujuan Utama Encrypt dan Descript teks adalah untuk merubah karakter teks sehingga tidak mudah dibaca atau dipahami orang lain, metode ini banyak dipakai untuk proteksi seperti dunia Internet, Bank baik proteksi password, pengiriman pesan, pengiriman data dan lain-lain. Disini saya memberikan contoh...